Postingan

Menampilkan postingan dari 2023

Kino Indonesia x Kidzania Jakarta ajak anak-anak jadi detektif di Snackit Marshmallow

Gambar
Hand Scanning pembukan establishment SnackIt Marshmallow Detective Agency KidZania oleh M. Kerry Adrianto Riza selaku Presiden Direktur PT. Aryan Indonesia (KidZania Jakarta) dam Nurindra Prawarianto sebagai  Chief Commercial Officer Food & Beverage Kino Indonesia pada Kamis, 10 Agustus 2023. Jakarta, 10 Agustus 2023 -  Grand Launching Establishment Snackit Marshmallow, Detective Agency di KidZania Jakarta, Kolaborasi ini menghadirkan permainan peran yang edukatif tapi juga menyenangkan bagi anak-anak. Establishment  diresmikan langsung oleh Nurindra Prawarianto  Chief Commercial Officer Food & Beverage  Kino Indonesia dan M. Kerry Adrianto Riza  President Director  PT. Aryan Indonesia (KidZania Jakarta). M. Kerry Adrianto Riza selaku Presiden Direktur PT. Aryan Indonesia (KidZania Jakarta) pun menjelaskan bahwa anak akan berkegiatan selayaknya seorang detektif yang mencari marshmallow di dalam brankas. Kerry berharap bahwa permainan ini bisa berkesan bagi anak-anak di masa dep

Targetkan 20 Ribu Pengunjung, Muslim LifeFair Suguhkan Ragam Acara Menarik

Gambar
Jakarta, 17 Maret 2023 - Sebagai bentuk komitmen pelaku bisnis halal untuk mewujudkan misi Indonesia menjadi pusat produsen halal dunia (Indonesian Global Halal Hub 2024), Lima Events bersama dengan Komunitas Pengusaha Muslim Indonesia (KPMI) kembali menggelar Muslim Life Fair di Hall A, JIEXPO Kemayoran, Jakarta. Pameran ini akan berlangsung selama tiga hari mulai Jumat hingga Minggu (17-19 Maret 2023).  Muslim Life Fair bukan sekedar ajang bazaar produk halai dan keuangan syariah, tetapi sekaligus juga ajang edukasi dan mempererat silaturahmi antar sesama pelaku usaha halal dan pengunjung.  Mengusung tema #NyoKiteKumpul, Ketua KPMI, Rachmat Marpaung mengatakan pameran Muslim Life Fair JIEXPO tahun ini bisa kembali membangkitkan semangat bermuarnalah sesuai  tuntunan Rosulullah, meningkatkan skala bisnis pelaku UKM/UMKM dan memperkuat ekosistem bisnis halal di Indonesia.  Dalam gelaran yang berlangsung selama tiga hari ini, sebanyak 230 booth dari 128 brand dihadirkan dengan menawarka